Lomba Resep Tadjil Colatta Facebook Fans
Whooaaa... puasa segera tiba! Saatnya menyiapkan hidangan istimewa buat keluarga, khususnya hidangan berbuka puasa yang manis-manis nih... Nah, daripada cuma bikin untuk diri sendiri, sekalian saja share resep dan fotonya di Lomba Resep Tadjil Colatta Facebook Fans.
Namanya saja lomba, ada kategori dan hadiahnya! Hadiahnya bikin ngiler: selain uang tunai dan paket produk Colatta, juga kesempatan untuk ikut kursus pembuatan cake dan anaeka chocolate yang diselenggarakan oleh PT Gandum Mas Kencana, si produsen Colatta dan Haan. Asik..!! Ikutan yuk..!!
KATEGORI:
1. Colatta Delight Chocolate (bahan utama adalah cokelat Colatta)
2. Haan Easy & Delicious Dessert (bahan utama adalah Haan Pudding Mix / Pancake Mix / Ice Cream Mix / Flan Mix / Brownies Kukus / Black Forest Kukus / Cup Cake)
SYARAT & KETENTUAN:
- Meng-upload foto kue dan kemasan yang digunakan di Facebook Colatta, dan cantumkan nama kue tersebut sekreatif mungkin.
- Peserta mengirimkan data peserta (nama Facebook, nama lengkap, alamat lengkap, no telepon yang bisa dihubungi, usia, pekerjaan) ke email arif@gandummas.co.id
- Peserta mengirimkan informasi kategori yang diikuti, resep lengkap & nama resep, foto kue & foto kemasan produk GMK yang digunakan (bahan utama) ke email arif@gandummas.co.id
HADIAH:
a. Champion: Cake & Chocolate Private Training di GMK Baking Center, Apron, GMK Recipes Bulletin, paket produk Haan-Colatta, & uang 400 ribu
b. Runner-up: Cake & Chocolate Private Training di GMK Baking Center, Apron, GMK Recipes Bulletin, paket produk Haan-Colatta, & uang 300 ribu
c. 2nd Runner-up: Cake & Chocolate Private Training di GMK Baking Center, Apron, GMK Recipes Bulletin, paket produk Haan-Colatta, & uang 200 ribu
EKSTRA INFO:
- Grand Champion mendapatkan Sertifikat dari GMK (produsen Colatta dan Haan)
- 20 pengirim pertama (yg mengirimkan email dan upload di Facebook Colatta) akan mendapat paket produk Haan-Colatta
- Hadiah ‘Cake & Chocolate Private Training’ bagi para pemenang akan diadakan di kota Medan, Palembang, Tangerang, Bandung, Semarang, Surabaya dan Makassar (disesuaikan dg kota terdekat). Kota yang terlalu jauh dari kota2 tsb, akan digantikan dg produk pengganti yg sesuai.
- Juri adalah GMK Chefs / Senior Technical Advisors, dan keputusan Juri tidak bisa diganggu gugat.
- Lomba tidak berlaku bagi karyawan Seelindo Group, dan hanya berlaku bagi fans Facebook Colatta (perorangan, non-professional)
WAKTU LOMBA:
Pengiriman lomba 1-14 Agustus 2011, penilaian 15-26 Agustus 2011. Pengumuman, pengiriman hadiah dan Training pada bulan September dan Oktober 2011.
Untuk informasi lengkap lihat di sini: Colatta Facebook Fans
0 komentar:
Posting Komentar