Pages

lomba 2011 : Lomba Foto Fenomatika 2011

Kamis, 09 Desember 2010

Syarat-syarat lomba fotografi:
- Peserta terdiri dari mahasiswa dan umum
- Kategori lomba : UMUM
- Hunting foto wajib dilaksanakan di lokasi FENOMATIKA 2011 (@ Atrium TRANS MALL) mulai
tanggal 21-22 Januari 2011
- Mengisi dan mengembalikan formulir pendafataran yang dapat di download pada blog LSN
(FENOMATIKA 2010) ataupun web OKJE (okje.org)
- Biaya Pendaftaran @ Rp 50.000,- memperoleh 1 pcs ID Card
- Peserta akan dianggap mengikuti kompetisi pada saat telah menyerahkan hasil maksimal jam
21.00 wib pada saat hunting foto dan telah mendaftarkan diri.
- Peserta boleh menggunakan Flash tapi tidak diperkenankan menggunakan mobile light/standing
flash atau reflektor karena dapat mengganggu peserta lainnya.
- Peserta diperbolehkan melakukan pengaturan brightness & contrast, tetapi tidak diperkenankan
melakukan perubahan warna dan perubahan background.
- Peserta tidak diperkenankan mempergunakan foto yang dihasilkan selama acara ini untuk
kepentingan komersial apapun.
- Foto yang diserahkan diserahkan menjadi milik Panitia Penyelenggara FENOMATIKA 2011
sepenuhnya, dengan copyright tetap di tangan fotografer.
- Peserta dapat memilih maksimal 3 (tiga) file foto, dalam format JPG (High Resolution) untuk
diberikan kepada panitia berupa file asli (yang disave di komputer panitia, berlokasi di lokasi
event setelah hunting selesai dilaksanakan).
- Hasil foto yang diterima panitia akan diupload di BLOG FENOMATIKA 2011 selambat-lambatnya
1 hari setelah pengumpulan foto.
- Semua foto yang masuk menjadi hak panitia untuk dipublikasikan di media FENOMATIKA 2011.
- Pengumuman dilaksanakan hari hari terakhir dlm pameran di TRANS MALL pukul 19.00

Sumber :http://fenomatikaunhas.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar

 
Bungkus Koran © 2011 | Designed by Bingo Cash, in collaboration with Modern Warfare 3, VPS Hosting and Compare Web Hosting